Aset kelolaan CNAF hingga akhir 2024 menjadi Rp13,14 triliun atau tumbuh 16,67% dari periode yang sama tahun sebelumnya ...
Total Aset CIMB Niaga Finance hingga Desember 2024 mencapai sebesar Rp10,53 (unaudited) Triliun atau tumbuh 34% dibandingkan ...
PT CIMB Niaga Auto Finance (CIMB Niaga Finance) meraih kinerja positif pada 2024 karena berhasil melampaui target pembiayaan ...
Kemitraan bancassurance antara Sun Life dan CIMB Niaga dimulai pada tahun 2016 dengan meluncurkan asuransi jiwa tradisional ...
Beberapa di antaranya mulai dari cross selling kepada nasabah eksisting, mempererat kerja sama dengan sinergi dan kolaborasi bersama asosiasi developer dan agen properti, mempercepat proses KPR ...
Tak membuang waktu, setelah dilakukan penelusuran pada 17 Oktober, diketahui adanya keterlibatan unsur internal yang membajak user identification milik karyawan CIMB Niaga Pangka Pinang berinisial NS.
Dalam program ini mahasiswa akan mendapatkan coaching dari karyawan program management trainee CIMB Niaga, serta bisa menjadi CSR Volunteer dan CIMB Niaga Brand Warrior. Selain itu, benefit dasar ...
Bisnis.com, JAKARTA — PT CIMB Niaga Auto Finance (CNAF) mencatatkan penyaluran pembiayaan baru senilai Rp9,96 triliun sampai ...
Meningkatnya kesadaran masyarakat terhadap perlindungan asuransi membuat CIMB Niaga dan Sun Life memperpanjang kerja sama.
Berhubung brankas uang (kasanah) CIMB Niaga tidak bisa dibuka, perampok mengumpulkan karyawan dari lantai I hingga lantai III ke meja customer service. Tujuannya untuk mencari pemegang kunci kasanah.
"Aliansi kuat ini bermula pada tahun 2022 dengan perjanjian 15 tahun yang dimulai pada Januari 2025. Komitmen jangka panjang ...
Heintje menjelaskan, untuk memaksimalkan penyaluran KPR pada tahun ini, CIMB Niaga menerapkan sejumlah strategi. Mulai dari cross selling kepada nasabah existing, mempererat kerja sama dengan sinergi ...