Curug Jenggala unik karena air terjunnya yang mengalir deras di tengah bebatuan yang indah setinggi 30 meter. Selain itu, ...
Maklum air terjun ditemukan secara tidak sengaja beberapa tahun yang lalu ketika Dian sedang mencari ikan cengkak. Penasaran dengan suara gemericik air di balik semak belukar, ia lanjut menelusurinya.