Astronom menemukan empat planet mini mengelilingi Bintang Bernard, bintang tunggal terdekat kedua dengan Matahari.