JawaPos.Com - Apakah Anda pernah merasa risih dengan stretch mark yang muncul di kulit Anda? Ya, Stretch mark atau kondisi kulit bergaris sering terjadi pada wanita, umumnya di bagian paha dan perut.