
Halal Bihalal Idul Fitri: Makna, Tujuan, dan ... - detikcom
2024年4月11日 · Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti halal bihalal merujuk pada silaturahmi untuk bermaaf-maafan pada Lebaran (setelah menunaikan puasa Ramadan), yang dilakukan sekelompok orang. Istilah keagamaan ini menjadi fenomena budaya yang hanya ditemukan di kalangan masyarakat Indonesia.
Asal-Usul dan Pengertian Halal Bihalal - Risalah Islam
2022年5月3日 · Halalbihalal --sering ditulis halal bihalal -- adalah tradisi khas muslim Indonesia berupa acara saling memaafkan pada suasana hari lebaran atau idulfitri. Kata Halalbihalal sudah dibakukan dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI).
Halal Bihalal Saat Idul Fitri: Pengertian, Sejarah, dan Maknanya
2024年4月10日 · Halal bihalal merupakan tradisi yang dilakukan sesudah hari lebaran. Tradisi halal bihalal dilakukan dengan mengunjungi rumah keluarga, kerabat, atau teman untuk bersilaturahmi dan bermaaf-maafan. Lalu, sebenarnya apa pengertian halal bihalal? Bagaimana sejarah dan maknanya? Yuk, simak penjelasan berikut.
Sejarah dan Makna Halal bi halal | Kementerian Koordinator ...
2022年5月13日 · Dalam KBBI, Halalbihalal berarti hal maaf-memaafkan setelah menunaikan ibadah puasa Ramadan, biasanya diadakan di sebuah tempat (auditorium, aula, dan sebagainya) oleh sekelompok orang. Halalbihalal juga diartikan sebagai bentuk silaturahmi. Asal Usul Halal Bihalal Versi I. Ada sejumlah versi asal usul istilah Halalbihalal.
Halal Bihalal: Makna, Sejarah, serta Tujuannya untuk Umat ...
2024年4月17日 · Halal bihalal memiliki tujuan untuk menghormati sesama manusia dan sebagai bentuk silaturahmi. Tradisi ini menjadi refleksi ajaran Islam yang menekankan sikap persaudaraan, persatuan, dan saling berbagi kasih sayang.
7 Tradisi Halal Bihalal Lebaran di Indonesia, dari Syawalan ...
3 天之前 · Halal bihalal juga menjadi waktu untuk saling memaafkan dan mempererat hubungan antara keluarga dan kolega. 4. Jakarta. Di Jakarta, halal bihalal dilakukan dalam skala yang lebih besar, melibatkan komunitas dan masyarakat secara luas. Banyak organisasi atau komunitas yang mengadakan acara halal bihalal dengan melibatkan berbagai lapisan masyarakat.
Halal Bihalal Tradition - Kompas.id
2021年5月29日 · Halal bihalal is part of a series of activities in the celebration of Idul Fitri. This is a unique Indonesian tradition that is not found in other Islamic countries. Although the name sounds Arabic, it is not an Arabic term.
- 某些结果已被删除