
Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat – Pemilih Cerdas …
Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) merupakan konsorsium lembaga yang memiliki concern dan kapasitas pada pendidikan pemilih dalam rangka penguatan politik masyarakat sipil dan sendi-sendi demokrasi di Indonesia. JPPR lahir di tahun 1998.
JPPR : Kritik untuk Perbaikan, Bukan Perubahan Sistem
2025年1月10日 · Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) mengingatkan kritik terhadap pelaksanaan pemilihan umum (Pemilu) dan pemilihan kepala daerah (Pilkada) tidak menjadi alasan untuk mengubah sistem. Koordinator Nasional JPPR, Rendy NS Umboh, mengingatkan bahwa langkah tersebut akan membawa kemunduran bagi demokrasi di Indonesia.
Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) (@seknasjppr ...
Semoga kolaborasi ini terus membawa manfaat bagi peningkatan kesadaran pemilih dan penguatan demokrasi di Tanah Air. 🇮🇩🤝🇨🇦 #JPPR #Demokrasi #BukaPuasaBersama #KedutaanKanada #PemilihBerdaulat #PemilihCerdasDemokrasiBerkualitas
Anggota Bawaslu di 25 Provinsi Habis Masa Jabatan Tahun Ini, JPPR ...
2022年5月19日 · JAKARTA, KOMPAS.com - Pemantauan Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) menyoroti beberapa permasahan di dalam proses seleksi anggota Badan Pengawas Pemilu di tingkat daerah. Manajer Pemantauan JPRR Aji Pangestu mengatakan, salah satu permasalahan tersebut yakni terkait perbedaan pemahaman antar tim seleksi terkait mekanisme seleksi.
JPPR JAWA TIMUR (@jppr.jatim) • Instagram photos and videos
JPPR siap berkaborasi bersama untuk mengawal PEMILU DAMAI, mari bersama melawan ancaman politisasi identitas/SARA, penyebaran berita/informasi hoaks dan ujaran kebencian dalam Pemilu 2024 #poldajatim #humaspoldajatim
JPPR: Penundaan anggota Bawaslu kabupaten/kota munculkan …
2023年8月14日 · Jakarta (ANTARA) - Koordinator Nasional Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) Nurlia Dian Paramita menilai tidak adanya alasan penundaan pengumuman calon anggota Bawaslu kabupaten/kota yang rasional dan transparan berpotensi memunculkan dugaan konflik kepentingan dalam proses penentuan tersebut.
Lebih Dekat dengan Pemantau Pemilu - Kompas.id
2024年1月24日 · Menurut dia, pemantau pemilu mengalami sejumlah keterbatasan dalam mengawasi proses dan tahapan Pemilu 2024. Beberapa di antaranya adalah pendanaan dan kesulitan akses informasi dari penyelenggara pemilu. Namun, berbagai tantangan itu tidak akan menyurutkan JPPR untuk mengawasi pemilu agar semua aktor pemilu taat ketentuan.
2024 Indonesia Regional Head of Election: Addressing Low Voter …
2024年11月28日 · The Voter Education Network (JPPR) has identified various issues and challenges in the 2024 Regional Head Elections that continue to impact the quality of democracy in Indonesia. These issues range from procedural inaccuracies and the suitability of polling station (TPS) locations to low voter turnout.
JPPR, Mahasiswa dan Ormas Singkawang Serukan Tolak Politik Uang
2024年11月24日 · SINGKAWANG,SP - Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) dan mahasiswa dan Ormas Singkawang menyerukan agar masyarakat Singkawang untuk menolak politik uang jelang hari H Pilkada 2024 yang dihelat pada tanggal 27 November 2024.
Pilkada belum Sepenuhnya Ramah Disabilitas - Media Indonesia
2024年11月29日 · Wakil Manajer Pendidikan Pemilih dari Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) Guslan Batalipu mengatakan Pilkada 2024 di berbagai daerah masih belum menerapkan prinsip inklusivitas bagi kelompok rentan, khususnya penyandang disabilitas.
- 某些结果已被删除