
Desa Wisata Pentingsari - Kemenparekraf
Berlokasi di kawasan lereng gunung Merapi (salah satu gunung teraktif di dunia/rawan bencana) dengan jarak hanya 12,5 km dari puncak gunung Merapi dan jarak tempuh 22,5 km dari pusat Kota Yogyakarta serta berlokasi di ketinggian 700 m dpl.
Desa Wisata Pentingsari: Wisata Alam dan Budaya di Lereng …
2024年11月14日 · Desa Wisata Pentingsari, yang terletak di lereng Gunung Merapi, Sleman, Yogyakarta, adalah destinasi yang menawarkan keindahan alam, kearifan lokal, dan pengalaman budaya yang otentik. Desa ini berhasil memadukan ekowisata dengan keunikan budaya masyarakat setempat, menjadikannya tempat ideal bagi para wisatawan yang mencari pengalaman wisata ...
Desa Pentingsari - Ratunya Travel 0819-5964-3820
Letak Desa Pentingsari terdiri dari dua dusun yaitu Bonorejo dan Pentingsari. Geografis dusun Pentingsari berbentuk seperti semenanjung. Di sebelah barat terdapat lembah yang sangat curam yaitu Kali Kuning. Sebelah selatan terdapat lembah yang berupa Goa Ledok / Ponteng dan Gondoran. Di bagian timur terdapat lembah yang curam yaitu Kali Pawon.
Mengenal Desa Wisata Pentingsari yang Populer di Mata Dunia
Seputarwisata.com – Desa Wisata Pentingsari merupakan desa di wilayah kecamatan Cangkringan, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Desa ini berjarak kurang lebih 22,5 km di sebelah utara kota Yogyakarta. Posisinya yang berada di lereng Merapi membuat udara Desa Pentingsari begitu sejuk dan segar.
Gratis Tiket Masuk, Ini Rute Menuju Desa Wisata Pentingsari
2020年9月26日 · Jarak dari pusat Kota Yogyakarta menuju Desa Wisata Pentingsari yaitu sekitar 22 kilometer. Pertama, kamu bisa melintasi Jalan Kaliurang. Baca juga: Desa Wisata Pentingsari, Desa Wisata Indonesia yang Mendunia. Kemudian, sampai di perempatan Pakem, ambil jalan ke kanan atau timur menuju Rumah Makan Morolejar.
Pemda DIY - jogjaprov.go.id
Located in Cangkringan village, Sleman, on to the slopes of Mount Merapi and embedded into house of Kaliadem. This village has fast access to the action of Yogyakarta as a results of it's placed in main road of Merapi golf. The village has some so much notable attractions like: native restaurants, Villas and golf links.
Desa Wisata Pentingsari: Sejarah, Daya Tarik, Lokasi dan Rute
2024年5月16日 · Letak Desa Wisata Pentingsari berada di Dsn. Pentingsari, Ds. Umbulharjo, Kec. Cangkringan, Kab. Sleman, Yogyakarta. Jika Anda datang dari arah Pusat Kota Yogyakarta, Anda perlu berjalan melewati Jl. Panembahan Senopati ke arah timur laut. Terus lurus hingga ada perempatan, lalu belok ke arah utara menuju Jl. Mayor Suryotomo.
Desa Wisata Pentingsari, Desa Wisata Hits Bernuansa Alam di …
2023年7月21日 · Salah satu keunikan nya yakni dari letak geografisnya, dimana Desa Pentingsari dikelilingi oleh lembah dan kali. Di sebelah timur dibatasi dengan Kalipawon, sebelah barat terdapat Kali Kuning, dan sebelah utara adalah lembah Ponteng dan Gondoran. Sedangkan di sebelah utara merupakan bentangan sawah luas dengan landscape Gunung Merapi.
Desa Wisata Pentingsari - Dinas Pariwisata Daerah Istimewa …
2017年12月15日 · Desa wisata Pentingsari merupakan salah satu pelopor desa wisata di Yogyakarta. Secara geografis, Desa Pentingsari berada di Desa Umbulharjo, Kecamatan Cangkringan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Lokasinya yang berada di lereng Merapi membuat desa ini selalu diselimuti hawa sejuk baik siang maupun malam.
DESA WISATA PETINGSARI YOGYAKARTA
2018年4月13日 · Desa Wisata Petingsari adalah salah satu Desa Wisata yang ada di Yogyakarta, terletak di Kabupaten Sleman, tepatnya di Desa Umbulharjo, Kecamatan Cangkingan. Petingsari adalah sebuah Dusun yang ditetapkan sebagai Desa Wisata sejak Tahun 2008, tiap tahunnya pengunjung Desa Wisata ini semakin meningkat, khusus nya wisatawan mancanegara.