
Begini Proses Pembuatan Sopi, Minuman Persahabatan Khas Warga NTT
2022年9月3日 · Sopi merupakan minuman tradisional khas Nusa Tenggara Timur yang kerap hadir dalam berbagai acara. Di Wini, tak hanya menjadi minuman wajib pada upacara adat, sopi juga menjadi minuman perdamaian atau persahabatan.
Mengenal Sopi, Sake ala Indonesia Asli Nusa Tenggara Timur
2020年12月7日 · Di daerah Flores, tepatnya di Kecamatan Aimere, Kabupaten Ngada, NTT inilah yang menjadi produsen Sopi terbaik di Indonesia. Bahkan, mereka melabelinya dengan sebutan BM, atau Bakar Menyala. Ya, sopi yang lulus sertifikasi adalah yang bisa menyala ketika disulut.
Budaya Minum Sopi di Nusa Tenggara Timur (NTT) dan
2022年5月16日 · Pernah mendengar kata Sopi ? ya, Sopi. Salah satu minuman khas masyarakat Nusa Tenggara Timur (NTT). Sopi berasal dari bahasa Belanda,”zoopje” yang artinya alkohol cair. Sopi merupakan minuman keras yang produksinya itu dengan cara penyulingan Tuak Nira.
Sopi, Sake ala Indonesia dan Masa Depan Tuak
2019年6月30日 · Sopi sebagai minuman khas Nusa Tenggara Timur, kini resmi dilegalkan. Pelegalan ini disambut baik oleh sebagian besar masyarakat NTT. Salah satu alasannya, karena minuman keras ini bersangkut paut dengan tradisi dan budaya setempat. Sopi berasal dari bahasa Belanda, “zoopje” yang artinya alkohol cair.
Sopi: Minuman Keakraban Tanah Flobamora - DAILY VOYAGERS
2016年11月16日 · Sopi berasal dari bahasa Belanda, “Zoopje” yang memiliki arti alkohol cair. Minuman ini sangat terkenal di daerah NTT, Ambon dan juga Papua. Di NTT sendiri, lebih tepatnya di Pulau Flores, terdapat suatu daerah yang terkenal sebagai daerah penghasil Sopi terbaik di Tanah Flobamora yaitu Aimere.
Mengenal Lebih Jauh Proses Produksi Sopi Manggarai, Flores Barat
2019年7月8日 · BERNASNEWS.COM —Beberapa bulan terakhir polemik mengenai penetapan sopi, minuman tradisional beralkohol yang terbuat dari tuak/arak, yang diproduksi masyarakat Manggarai, Flores Barat, NTT, sebagai minuman resmi asli buatan NTT, sangat ramai. Ada yang pro dan ada yang kontra dengan argumen masing-masing.
Sopi Kobok dan Kearifan Lokal - BernasINDO.id
2022年4月19日 · Sopi Kobok dan Kearifan Lokal-Nama Kobok menjadi trending topik atau viral, hampir di seluruh pelosok NTT, bahkan Nusantara. Bukan karena tanpa alasan yang mendasar! Sebab, nama Kobok tersohor, karena di sana terdapat Sopi Kobok.
Minuman Moke Khas NTT yang Beralkohol, Simbol ... - detikTravel
2024年8月14日 · Moke adalah minuman yang mirip Aran dari Bali dan Tuak di Toba. Moke termasuk dalam minuman beralkohol yang juga dikenal dengan sebutan sopi. Dikutip dari laman Indonesia.go.id, istilah sopi berasal dari bahasa Belanda 'zoopje' yang berarti alkohol cair.
Sopi, Minuman Beralkohol Khas NTT - Kompasiana
2021年3月5日 · Setiap daerah di wilayah NTT, memiliki namanya tersendiri untuk minuman beralkohol. Contoh di Maumere ada moke, (sopi dari Maumere NTT). di Timor, ada namanya Tua Nakaf Insana, (TNI), (Sopi Kepala Insana), ada juga namanya Tua Kolo, (sopi kampung) dan masih banyak nama, yang disematkan, sesuai bahasa daerah masing-masing.
Mengenal Sopi Kobok Sebagai Kearifan Lokal Manggarai, di
2022年2月18日 · Sopi kobok merupakan, minuman tradisional asli Manggarai Timur yang terletak di Flores NTT. Minuman ini erat kaitannya dengan budaya pada masyarakat Manggarai Seperti upacara adat, pernikahan, kematian, ataupun untuk sekedar kegiatan sosialisasi.
- 某些结果已被删除