
Muallim Rojiun Pekayon Ulama Betawi Anggota Kostituante
2023年3月13日 · JIC– Nama lengkap Mu`allim Rojiun Pekojan atau Radjiun adalah Mohammad Radjiun bin Abdurrahim bin Muhammad Nafe bin Abdulhalim. Beliau lahir di Kebon Sirih, Jakarta Pusat. Menghabiskan masa mudanya untuk menimba ilmu dari beberapa ulama Betawi, diantara Guru Manshur Jembatan Lima dan Guru Abdul Madjid Pekojan, sampai pada akhirnya bersama sang adik, Hasanat, pergi ke Makkah untuk memperdalam ...
Biografi Mu`allim Rojiun Pekojan | Profil Ulama - LADUNI.ID
Mu`allim Rojiun Pekojan beliau adalah ulama kharismatik dari Jakarta. Kamis Kliwon, 27 Pebruari 2025 | 28 Sya'aban 1446.
Muallim Radjiun: dari Berdagang Sampai Mengimami Jumatan …
2020年7月24日 · Muallim Radjiun juga tercatat sebagai ulama Betawi yang duduk sebagai anggota Konstituante dan memperoleh kepercayaan untuk menjadi Imam Shalat Jumat pertama di Masjid Istiqlal bersama Presiden RI Bung Karno. Muallim Muhammad Radjiun Pekojan wafat pada 13 Juni 1982. Ia dimakamkan di pemakaman …
Muallim Radjiun: Antara Pekojan–Pulau Seribu (1) - NU Online
2012年2月25日 · “Bapak belajar di Pekojan dengan Muallim Rojiun. Setelah itu mondok di Tebuireng,” begitu jawabannya ketika saya tanya dimana belajar membaca agama dan kitab kuning. Itulah pertama kalinya saya dengar nama Muallim Radjiun. Bapak bilang juga, di Pekojan ia tak belajar sendiri. Ada beberapa teman sebayanya yang ikut belajar di daerah itu.
Muallim Radjiun: Antara Pekojan–Pulau Seribu (2, habis) - NU …
2012年3月3日 · Di antara banyak ulama Betawi, Muallim Radjiun punya hobi “langka”. Ia penggila bola. Ketika Perang Dunia II meletus dan memutus jalur laut Jawa-Mekkah, ia memutuskan menjadi pemain bola di kesebelasan Nejed, Arab Saudi. Ketika itu Muallim Radjiun tengah belajar agama di Mekkah. Hasil dari olahraga kulit bundar itu dimanfaatkan menutup kebutuhan hidup selama di sana, termasuk berbagi juga ...
Laduni Media - Nama lengkap Muallim Rojiun Pekojan atau.
Nama lengkap Muallim Rojiun Pekojan atau Radjiun adalah Mohammad Radjiun bin Abdurrahim bin Muhammad Nafe bin Abdulhalim. Beliau lahir di Kebon Sirih,...
Muallimul Qur'an
Tentang PNPMQ. Program Nasional Pembibitan Mu’allimul Qur’an merupakan serangkaian program kegiatan yang disusun secara sistematis dalam upaya melahirkan pengajar-pengajar Tahsin Al Qur’an yang berkualitas dan memiliki cita-cita yang tinggi sehingga dapat ikut andil dalam menyebarluaskan Pembelajaran Al Qur’an di seluruh Indonesia.
Media Islam | Muallim Rojiun Pekayon menghabiskan masa
Muallim Rojiun Pekayon menghabiskan masa mudanya untuk menimba ilmu dari beberapa ulama Betawi, diantara Guru Manshur Jembatan Lima dan Guru Abdul Madjid Pekojan, sampai pada akhirnya bersama sang...
KONSEP DAKWAH PERSPEKTIF ULAMA BETAWI - ResearchGate
2019年10月2日 · Guru Manshur melahirkan Muallim Rojiun, KH. Muhajirin Amsar Ad-Dary, Muallim Rasyid dan KH. M. Syafi'i Hadzami.Guru Marzuki melahirkan KH. Muhammad Baqir, KH. Noer Ali, KH. Abdullah Syafi'ie, KH.
Abdullah Syafei (1910-1985): Produk Betawi dengan Kiprah
Ulama lain yang berasal dari Pekojan adalah Muallim Rojiun, Kiai Syam’un Kampun Mauk (menurut dugaan), Guru Manshur Jembatan Lima, dan Guru Madjid Pekojan. 2. Mester, sebagai kawasan yang didiami oleh Syaikh Mujitaba. 3. Paseban, sebagai kawasan yang menjadi pusat kegiatan dakwah dan pendidikan Muallim Thabrani.