
MPX 3 | Wahana Honda
AHM Oil MPX 3 hadir sebagai salah satu alternatif pelumas mesin motor bagi konsumen yang menginginkan oli dengan tingkat kekentalan tinggi atau high viscosity 20W – 40 untuk perawatan produk motor Honda tipe bebek dan sport yang telah diproduksi Honda di Indonesia sejak pertama hadir di negeri ini.
AHM Oil MPX3 | PT Astra Honda Motor
AHM Oil MPX3 merupakan oli untuk motor bebek & sport Honda dengan Engine Protection Technology. Cek harga & ketersediannya di sini!
Beda Oli MPX 1, MPX 2 dan MPX 3 Tidak Sekadar Beda Harga …
2023年7月8日 · Bila dilihat dari peruntukannya, perbedaan oli MPX 1, MPX 2 dan MPX 3 sudah jelas terlihat. Oli MPX 1 ditujukan untuk motor bebek dan sport sedangkan MPX 2 untuk motor matic. Antara motor bebek dan matic berbeda kebutuhan oli dan berbeda- beda pula takarannya.
7 Kekurangan dan kelebihan Oli MPX 3 — Halooto
AHM Oil MPX 3 merupakan oli motor produksi PT. Astra Honda Motor (AHM), yang dirancang khusus untuk motor Honda tipe bebek dan sport. Oli ini merupakan alternatif bagi pengguna yang menginginkan oli dengan tingkat kekentalan yang lebih tinggi dibandingkan AHM Oil MPX 1 dan AHM Oil SPX 1.
AHM Oil MPX3 20W-40, Oli Mesin Untuk Motor Bebek dan Sport …
2015年9月15日 · Honda Cleansing Agent, membersihkan dan melarutkan kerak pada celah mesin dan didukung teknologi Honda Smart Film, AHM Oil MPX 3 mampu memberikan proteksi maksimal di permukaan logam pada mesin serta menjaga kestabilan gesekan antara komponen di dalam mesin sehingga kinerja mesin akan mejadi optimal dan hemat konsumsi bahan bakar.
Oli Motor Honda MPX3 -AHM OIL - hondanusantarajaya.com
Oli motor honda MPX3 atau AHM Oil MPX3 merupakan oli motor honda untuk motor tipe bebek dan sport. (Spesifikasi SAE:20W-40, API-SJ, JASO:MA) Oli pilihan alternatif yang mempunyai tingkat kekentalan 20W-40 dengan Engine Protection Technology yang akan merawat setiap bagian mesin motor Honda kesayangan Anda.
4 Perbedaan Oli MPX 1 dan MPX 3 dari AHM, Ini Loh Bedanya
2022年5月15日 · Meski sama-sama digunakan untuk motor dengan jenis kopling basah, namun secara takaran MPX 1 dan MPX 3 memiliki perbedaan. MPX 1 tersedia dalam tiga takaran kemasan yakni 0. 8 liter, 1 liter, serta 1.2 liter. Sedangkan oli MPX 3 tersedia dalam dua takaran kemasan yakni 0.8 liter dan 1 liter.
Jual AHM Oil MPX-3 - 0.8 L (082322MAU0JN3) | Oli Honda
Diformulasikan oleh Honda R&D Japan dengan performa lubrikasi andal untuk melindungi sepeda motor Honda menjadi lebih irit namun bertenaga. Sangat hemat dengan penggantian yang lebih lama dan sekaligus mengurangi dampak pencemaran lingkungan.
Oli MPX untuk Motor Apa? Ini Jenis Motor yang Cocok
2024年3月22日 · Tipe oli berikutnya dari MPX adalah oli MPX 3. Jenis oli ini memiliki spek kekentalan 20W-40 dengan API SL JASO MA. Dengan spesifikasi tersebut membuat oli MPX 3 cocok digunakan untuk motor kopling basah semi otomatis dan kopling manual seperti motor bebek dan sport.
Review AHM Oil MPX 3 di Mesin Honda Verza Setelah 145 Hari, …
2021年7月3日 · ZonaMotor.NET – Sobat pembaca sekalian, beberapa waktu yang lalu Mas Sayur pernah menulis tentang ganti oli Honda Verza dengan oli MPX 3 yang merupakan oli dengan kekentalan tinggi untuk mesin-mesin motor Honda generasi awal , semisal GL Series. Dan faktanya, Honda Verza konstruksi mesinnya masih identik dengan mesin GL …